Soal latihan/ tes/ ujian ini adalah khusus latihan pada kompetensi Dasar Membandingkan bilangan sampai 500 dan Mengurutkan bilangan, jadi jika pada judul cuma membandingkan bilangan sampai 500 padahal soal ini membuat dua kompetensi dasar tadi.
Kumpulansoalulangan.blogspot.com, menuliskan dan menyediakannya untuk anda yang sedang mencari bahan referensi soal soal, dibawah ini mari kita simak dan silahkan di download saja.
1. pada bilangan 103, 104, 105, . . .
urutan bilangan yang tepat setelah bilangan 105 adalah . . .
a. 106 b. 107 c. 108
2. Bilangan yang terletak antara 252 dan bilangan 254 adalah . . .
a. 255 b. 225 c. 253
3. Sebelum bilangan 328 adalah bilangan . . .
a, 326 b. 327 c. 329
4. 132 | 134 | . . . | 138
bilangan loncat yang tepat untuk mengisi titik diatas adalah . . .
a. 136 b. 137 c. 139
5. Nama bilangan 387 adalah . . .
a. Tiga ratus delapan tujuh
b. Tiga ratus delapan puluhan tujuh
c. Tiga ratus delapan puluh tujuh
6. "Tiga ratus dua puluh sembilan " lambang bilangan yang tepat adalah . . .
a. 392 b. 329 c. 300209
7. Urutan bilangan setelah 185 adalah . . .
a. 187 b. 186 c. 188
8. Antara bilangan 478 dengan bilangan 487 yang paling kecil adalah . . .
a. 478 b. 487 c. sama
9. 478, 459, 458, 499
bilangan diatas yang paling kecil adalah . . .
a. 478 b. 458 c. 499
10. Bilangan genap yang terletak antara 362 dan 366 adalah . . .
a. 368 b. 360 c. 364
Soal ini saya tulis hanya 10 soal saja, dikarenakan terlalu penuh untuk ditulis dihalaman ini, maka untuk mendapatkan soal yang utuh, silahkan download saja , semoga soal ini bermanfaat untuk semuanya, amiin.